Pengabdian Masyarakat dan KKN Dua SKS yang Dapat Ditabung Diusung sebagai Solusi untuk Mahasiswa Ilustrasi Regulasi Sumber: Freepik Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) di Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur (UPNVJT) tahun ajaran 2023-2024 telah berjalan. Banyak mahasiswa yang berharap dengan mengikuti program MBKM, salah satunya nonpengabdian masyarakat dapat sekaligus melakukan konversi Kuliah Kerja […]