UPN “Veteran” Jatim Lantik Tujuh Dekan Baru

Rektor Targetkan Peningkatan Pelayanan Yang Berkualitas Hadapi Tantangan Revolusi Industri 4.0 Rektor UPN “Veteran” Jawa Timur melantik tujuh dekan baru di Ruang Bromo, Gedung Rektorat pada Senin (31/12). Diawali dengan persiapan upacara, pengangkatan sumpah pelantikan oleh rektor, pelantikan, penandatanganan berita acara oleh dekan terpilih hingga ditutup dengan  penyampaian amanat oleh rektor. Pelantikan ini dihadiri oleh […]